Menginginkan kegiatan berlibur secara mudah dan hemat merupakan hal wajib agar bisa menikmati seluruh tempat dengan puas. Bisa dibilang, jika membahas berlibur memang akan terlintas tentang besar atau mahalnya biaya selama berada di suatu tempat wisata. Sebenarnya, ada beberapa hal yang wajib dilakukan sebagai tips traveling bisa tetap menyesuaikan budget dan tidak akan membuat kantong bolong. Memanfaatkan sebaik mungkin budget yang ada untuk bisa menikmati berbagai fasilitas ketika berlibur menjadi suatu keharusan. Jika bepergian hanya mengunjungi kota dimana masih satu pulau, maka jauh lebih terkontrol ketimbang menuju daerah sudah luar pulau. Namun, tidak semua orang mengetahui cara terbaik agar bisa mendapatkan kepuasan berlibur secara penuh apalagi dari sisi budget seadanya.…
Persiapkan Diri Sebelum Menempuh Perjalanan Panjang dengan Pesawat
Perjalanan dengan menggunakan pesawat banyak dipilih karena berbagai alasan. Seperti adanya perlindungan dari asuransi perjalanan yang akan menanggung kerugian seandainya terjadi masalah dengan penerbangan. Baik itu delay, pembatalan, kehilangan bagasi, dan sebagainya. Tidak hanya itu, perjalanan dengan pesawat juga bisa sangat menghemat waktu. Ya, dibandingkan dengan jenis transportasi lainnya, bepergian dengan pesawat memang membutuhkan waktu yang jauh lebih singkat. Namun tetap saja, ada beberapa destinasi khusus yang membutuhkan waktu cukup panjang hingga beberapa atau bahkan belasan atau puluhan jam. Untuk perjalanan seperti ini, tentu kamu harus lebih mempersiapkan dirimu agar tidak mengalami masalah dalam perjalanan. Berikut ini adalah beberapa di antaranya: Pakaian Gunakan pakaianmu yang paling nyaman untuk digunakan duduk…
4 Fakta Unik Islandia yang Mungkin belum Kamu Ketahui!
Negara Islandia terkenal dengan sebutan The Land of Fire and Ice—atau Tanah Api dan Es. Penamaan ini berasal dari bentuk geografis negara kecil tersebut, yang mana merupakan ‘rumah’ bagi gletser-gletser terbesar dan gunung api aktif di dunia. Tak heran jika destinasi utama wisatawan yang berkunjung ke negara ini adalah objek wisata alamnya yang amat indah. Namun, tahukah kamu jika Islandia—beserta penduduknya—memiliki sejumlah keunikan tersendiri, yang menambah nilai kekhasannya? Kalau belum, yuk cari tahu jawabannya dalam paragraf berikut! Populasi domba lebih banyak daripada manusia Pada tahun 2015, situs Reykjavik Grapevine melaporkan jika jumlah domba yang hidup di Islandia lebih banyak daripada jumlah penduduk lokal. Ya, hasil sensus dari Visir menunjukkan jika…
4 Destinasi Wajib saat Berkunjung ke Medan
Mungkin tak banyak yang tahu jikalau Kota Medan merupakan salah satu kota dengan kultur paling beragam di Indonesia. Ya, sebagai daerah asal suku terbesar keempat se-Indonesia, Medan sering diasosiasikan dengan Suku Batak. Padahal, suku asli kota tersebut adalah Melayu, dan suku terbesarnya sekarang adalah Jawa, yang berdampingan dengan Melayu, Batak, Tionghoa, juga Tamil. Makanya, saat berkunjung ke Kota Medan, kamu akan menemukan ragam objek wisata yang variatif. Jangan lupa untuk melengkapi diri dengan asuransi perjalanan dalam negeri, seperti yang ditawarkan dalam https://www.msigonline.co.id/product/travel, sebelum jalan-jalan, ya. Nah, penasaran, lokasi mana saja yang wajib dikunjungi saat ke Medan? Yuk, simak ulasannya! Istana Maimun dan Masjid Raya Al-Mashun Istana Maimun adalah bukti peninggalan…
5 Rekomendasi Hotel Termurah Yang Ada Di Solo
Bepergian ke luar kota memang membutuhkan tempat untuk menginap,maka dari itu Hotel dibuat khusus untuk orang yang bepergian ke luar kota.tetapi banyak sekali hotel yang membuat dompet kita menjerit-jerit padahal kita hanya berniat untuk menginap semalam saja, nah jika kamu ingin berwisata atau melakukan tugas pekerjaan di kota Solo berikut kami punya solusi agar uang kita aman karena kita akan memberi informasi hotel termurah yang ada di Solo. Simak ulasannya. 1. Hotel Keprabon (Solo) Hotel Keprabon Solo merupakan sakah satu hotel yang paling murah di Solo, meskipun harga hotelnya murah bukan bersrti kamu tidak diberikan fasilitas. Di hotel ini kamu dapat menikmati fasilitas seperti Ac, Wi-fi, dan sajian makanan. Di…
Patung Kumbakarna, Lambang Keberanian dan Jiwa Kesatria
Patung, merupakan sesuatu yang akan sering kamu temui saat sedang berwisata ke Bali. Bahkan mungkin kamu akan menemukannya juga di area Hotel di Seminyak Bali tempatmu menginap. Wajar saja, karena patung merupakan sesuatu yang memiliki makna penting bagi masyarakat Bali. Tidak hanya itu, beberapa patung juga dibuat khusus dengan tujuan untuk mengenang sebuah kisah tertentu, salah satunya yaitu Patung Kumbakarna. Bagi kamu yang sudah sering membaca kisah Ramayana, mungkin sudah mengenal tokoh Kumbakarna. Hanya saja, Kumbakarna sering digambarkan sebagai tokoh raksasa pemalas yang hanya tidur saja kerjanya. Padahal ternyata, Kumbakarna merupakan tokoh yang memiliki jiwa ksatria dan siap membela negaranya apa pun taruhannya. Seperti yang sudah diketahui, dalam kisah Ramayana,…
Rekomendasi Tempat Liburan yang Bisa Dikunjungi Ketika Natal
Momentum berlibur bersama keluarga di hari Natal memang wajib dilakukan. Selain bisa menikmati nuansa Natal, kamu juga bisa menghabiskan waktu berkualitas bersama dengan keluarga tercinta. Berikut ini adalah beberapa rekomendasi destinasi wisata yang cocok kamu kunjungi di saat Natal. Namun, sebelum berlibur, ada baiknya lengkapi diri dengan asuransi perjalanan agar nantinya perjalanan liburan semakin aman. Ini dia daftarnya: New York Apakah kamu pernah menyaksikan film Natal yang lokasi syutingnya berada di New York? Tentu sangat menyenangkan, bukan? Nah, kamu bisa mengunjungi negara satu ini ketika Natal. Di sini, kamu akan dimanjakan dengan pemandangan penjuru kota yang bertema Natal serta bermain ice skating ditemani dengan pohon Natal terbesar yang ada di…