Musik tidak bisa dipisahkan dari kehidupan manusia. Sakit lekat musik dengan kehidupan kita, dimana saja kita dapat mendengar suara musik. Untuk menghasilkan musik diperlukan alat musik. Alat musik terbagi menjadi beberapa kelompok seperti alat musik tiup, petik dan lainnya. Apapun peralatan musik yang kita beli dari toko alat musik, pastikan kita memilih yang terbaik. Bila peralatan yang kita beli cepat rusak berarti uang yang akan dikeluarkan akan semakin banyak. Tips untuk Memilih Alat Musik yang Tepat Di Toko Alat Musik Merek Alat Musik Saat ini ada beratus-ratus merek drum, gitar, organ dan peralatan lainnya dari seluruh bagian dunia. Sebelum kita datang ke sebuah toko alat music seperti MG, ada baiknya…
Merawat Gitar Akustik Anda
Gitar akustik merupakan alat musik paling populer dan tersebar hampir diseluruh penjuru dunia. Jumlah pemainnya lebih banyak dibandingkan alat musik lainnya. Bisa dibilang hal ini juga dikarenakan harganya yang cukup terjangkau dibandingkan dengan alat musik senar lainnya sepertu biola, gitar listrik, piano atau kecapi. Mudah dibawa dan suara yang dihasilkan bagus menjadi faktor lain yang membuat para musisi baik pemula dan professional menggunakannya. Apalagi pada zaman ini, permainan gitar akustik bisa belajar secara otodidak dengan menggunakan video-video latihan gitar yang banyak diupload. Tips Merawat Gitar Akustik Agar Awet Perlu diingat bahwa sebagian besar bagian alat musik gitar ini terdiri dari kayu sehingga sebagai pemiliknya, Anda tahu gimana cara merawat yang…
Sejarah Gitar Akustik
Gitar Akustik di dalam Bahasa Inggris disebuta dengan nama “Acoustic Guitar”. Akhiran “Tar” dari Guitar merupakan kata yang diambil dari Bahasa kuno Sanskrit / Sansekerta. “Tar” dalam Bahasa Sanserkerta adalah senar. Bisa dibilang banyak instrument senar yang ada di Asia Tengah sampai saat ini dengan bentuk yang hampir tidak berubah walaupun sudah beribu – ribu tahun berlalu. Dan kebanyakan dari peralatan musik senar tersebut memiliki akhiran “Tar”. Contoh peralatan musik dengan akhiran “Tar” adalah Dotar Sitar Chartar Untuk mengenal lebih dalam mengenai sebuah gitar akustik, ada baiknya kita membaca sedikit sejarah Gitar Akustik. Sejarah Singkat Gitar Akustik Gitar bisa dibilang memiliki asal usul dari negara timur yang kuno. Berdasarkan plak…