• parfum kain

    Kain Parfum Pertama di Dunia

    Kini banyak beredar berbagai merk parfum, bahkan ada produsen parfum yang menciptakan parfum dengan aroma yang aneh. Pembuat parfum mulai menciptakan parfum dengan berbagai bentuk untuk menarik para pembeli. Hal ini dilakukan untuk mendongkrak nilai jual parfum dan nama perusahaan mereka. Pada akhir tahun 2011, Lisa Hoffman Beauty pernah menjual parfum tanpa botol atau lebih dikenal sebagai parfum perhiasan. Parfum gelang? Ya, parfum dengan bentul bola padat yang dapat dimasukan ke dalam bandul gelang, kalung dan anting-anting. Siapa lagi yang akan menciptakan parfum dengan bentuk unik lainya? Rumah parfum Angela Flanders mengumumkan bahwa  parfum original beraroma Whisky, Aqua Alba akan digunakan untuk membuat kain parfum (Fabric of Favour) pertama di…

  • parfum teddy bear

    Lucunya Parfum Teddy Bear Pertama di Dunia

    Berdasarkan harga, parfum dibagi menjadi parfum murah dan mahal. Sedangkan dari ketahanan atau kadar alkoholnya, parfum dibagi menjadi Perfume, Eau de Perfume, Eau de Toilette dan Eau de Cologne. Tidak hanya itu, parfum juga dibedakan lagi berdasarkan aroma seperti aroma bunga, aroma buah dan lainnya. Pembagian jenis parfum ini menunjukan sejarah parfum yang dimulai ribuan tahun lalu sehingga tidak heran orang-orang sudah tahu apa itu parfum. Dalam perjalanan panjang ini, kita sudah melihat berbagai desain kemasan parfum yang digunakan. Dari bentuk yang super sederhana, elegan hingga aneh dan nyentrik. Kemasan yang digunakan menjadi ciri khas sebuah parfum untuk menarik hati pembeli. Dan Jeremy Scott, seorang perancang busana Amerika mengerti hal…

  • Memilih Pakaian Wanita Yang Tepat

    Pakaian bagi wanita merupakan sebuah armor perang yang memiliki berbagai fungsi dan manfaat. Pakaian wanita itu memberikan rasa aman, percaya diri dan menunjukan status. Jadi boleh dibilang pakaian bukan hanya sekedar pakaian. Namun tidak semua pakaian bisa membuat kita tampil memukau. Gimana caranya agar kita memilih armor perang yang tepat? TIPS DARI PAKAR Berikut beberapa tips dari beberapa pakar: Menurut Jackson yang merupakan pembawa acara radio “Fashion Forward” menyarankan mengenakan heel karena akan membuat kita tampil lebih ramping dan kaki terlihat panjang. Semakin tinggi tumit sepatu kita, akan lebih terlihat ramping. Agar kaki nyaman, pilihlah heel dengan platform. Heel dengan tinggi 3-7 cm bisa menjadi pilihan. Jadi sediahkan setidaknya satu…